Memanggil Static Block di file phtml Magento

Static Block merupakan bagian dari isi Magento. Static block ini banyak sekali manfaatnya seperti menampilkan gambar, tautan, menu, bahkan produk sekalipun. Static Block biasanya diisi juga dengan html.

Untuk memanggilnya cukup gunakan satu baris kode dibawah ini.


<?php echo $this->getLayout()->createBlock('cms/block')->setBlockId('identity_nya_static_block_kamu')->toHtml(); ?> 

 

Demikian.

Mungkin anda juga tertarik:

nyingspot: Blog Seputar Bisnis Teknologi. Temukan hal menarik tentang bisnis dan teknologi hanya di nyingspot.com
Artikel Lainnya

This website uses cookies.