Harga Bitcoin Anjlok Setelah Cuitan Singkat Elon Musk, Apa Penyebabnya?

Bos Tesla Inc Elon Musk mendadak mengkritik mata uang kripto bitcoin, sampai anjlok ke kisaran Rp 500 Juta, apa penyebabnya? Yuk simak. Apa Hubungan Elon Musk dengan Menurunnya Cryptocurrency? Harga Cryptocurrency (Uang Kripto) yakni bitcoin kembali turun. Hal tersebut disebabkan oleh cuitan Elon Musk di akun media sosial Twitter pada Minggu (16/5/2021) waktu AS. Melansir […]

 

Biografi Singkat Elon Musk, Pendiri Tesla dan SpaceX yang Bermimpi untuk ke Mars

Nama Elon Musk mungkin masih terdengar asing bagi sebagian orang, namun dalam dunia teknologi ia merupakan orang yang cukup berpengaruh. Siapakah Elon Musk? Elon Reeve Musk adalah seorang pria kelahiran Pretoria, Afrika Selatan, pada 28 Juni 1971. Ia dikenal sebagai seorang tokoh bisnis, penemu, dan industrialis dari Amerika Serika yang juga merupakan pendiri CTO, CEO […]

 

Cara Membuat Gravatar dan Penggunaannya di WordPress

Saat menjelajahi situs web yang berbeda, jika diperhatikan banyak pengguna memiliki gambar di samping namanya, gambar itu disebut avatar. Apa itu Gravatar? Gravatar adalah gambar atau logo penulis, perusahaan, atau grup di postingan atau halaman web. Jika Gravatar sangat mirip dengan gambar tampilan Anda di Facebook dan situs online lainnya, Gravatar yang Anda miliki adalah […]

 

Tips dan Inspirasi untuk Freelancer di bidang Jasa atau Service

Freelance adalah pekerja lepas yang bekerja sendiri dan tidak terdapat ikatan jangka panjang kepada klien atau orang yang memberikan proyek. 3 Hal Penting untuk Menaikan Nilai Jasa Desainer, Editor, dan Programmer kalian harus punya tiga konsep ini untuk menjual service kalian secara mahal, tapi sebelum kita ke point ke 1 kita ke point ke 0 […]

 

Apa itu Pengujian Black Box? Plus Penjelasan Infografis

Pengujian Black Box merupakan pengujian suatu aplikasi atau sistem yang hanya berfokus pada input dan output. Pengertian Pengujian Black Box Seperti yang dilansir Guru99, Black Box Testing adalah metode pengujian perangkat lunak di mana fungsionalitas aplikasi perangkat lunak diuji tanpa memiliki pengetahuan tentang struktur kode internal, detail implementasi, dan jalur internal. Pengujian Black Box terutama […]

 

Pembangunan Perangkat Lunak secara tradisional dengan waterfall model

Model Waterfall adalah model pertama yang diperkenalkan untuk membangun sistem perangkat lunak sederhana agar mudah dipahami. Model Waterfall Model Waterfall untuk analisis dan desain sistem adalah model modern pertama yang mapan untuk membangun sistem. Metode ini awalnya didefinisikan oleh Winston W. Royce pada tahun 1970. Itu dengan cepat mendapat dukungan dari manajer karena semuanya mengalir […]

 

Kriteria Penerimaan

Apa itu Kriteria Penerimaan? Dalam Agile, kriteria penerimaan mengacu pada serangkaian persyaratan yang telah ditentukan sebelumnya yang harus dipenuhi untuk menilai riwayat pengguna secara lengkap. Kriteria pengguna juga kadang – kadang disebut “definisi selesai” karena menentukan jangkauan dan persyaratan yang harus dijalankan oleh developers untuk mempertimbangkan cerita pengguna selesai. Sebagai manajer produk atau pemilik produk, […]

 

Definisi Penyelesaian

Apa yang Perlu Diketahui Manajer Produk Apakah kita sudah sampai? Ini adalah pertanyaan yang sulit untuk dijawab ketika tidak ada yang setuju di mana tempatnya “ada”. Di dunia Agile yang penuh dengan solusi berbasis cloud, tidak ada container yang dibungkus menyusut penuh dengan widget yang benar-benar menandakan penyelesaian. Dan selalu ada kesempatan untuk mengirim kode […]

 

Cara Menambahkan Pengguna pada Google Analytics

Penambahan pengguna ini bertujuan agar pengguna tersebut dapat ikut mengakses google analytics dan memudahkan proses analisis data. Apa itu Google Analytics? Google analytics adalah perangkat lunak berbasis web yang digunakan untuk menganilis dan memantau kinerja suatu website. Mulai dari pelacakan, pengecekan kesalahan atau error, mengetahui jumlah pengunjung dan yang paling penting untuk mendapatkan informasi terkait […]

 

Bagaimana Menggunakan Google Search Console

Google search console merupakan layanan untuk membantu pemilik website dalam mengidentifikasi performa situs. Apa itu Google Search Console Google Search Console (Google Webmaster Tools) adalah layanan gratis oleh google untuk memantau, mempertahankan dan memecahkan masalah pada situs dari hasil penelusuran. Anda juga bisa mengetahui domain yang memberikan link ke website, kinerja website di perangkat mobile, […]

 

Langkah untuk Membuat Akun Google Analytics

Google analytics adalah tool wajib bagi pemilik usaha website yang digunakan untuk memantau dan menganalisis data website yang dikelola. Apa itu Google Analytics? Google analytics adalah perangkat lunak berbasis web yang digunakan untuk menganilis dan memantau kinerja suatu website. Mulai dari pelacakan, pengecekan kesalahan atau error, mengetahui jumlah pengunjung dan yang paling penting untuk mendapatkan […]

 

Pahami Peluang Berwirausaha Digital

Berwirausaha Digital sangat diminati oleh berbagai pihak terutama saat Pandemi Covid 19 seperti sekarang ini. Beberapa Peluang Usaha Digital yang Bisa Dilakoni Terutama saat Pandemi Melemahnya sektor ekonomi karena pangsa pasar yang menurun terutama saat pandemi seperti ini membuat sebagian masyarakat kehilangan mata pencahariannya, namun hal tersebut dapat diatasi apabila kita memahami peluang usaha yang […]